TMMD Digelar, Semangat Gotong-Royong Warga bangkit
https://www.riaupublik.com/2019/02/tmmd-digelar-semangat-gotong-royong.html
BLORA, RIAUPUBLIK.COM - Kepala Desa Jurangjero, Juwartik mengakui, bahwa sejak digelar Karya Bhakti TNI diteruskan Pra TMMD, sebagai rangkaian pelaksanaan TMMD Reguler ke -104 Kodim Blora, semangat gotong royong warganya meningkat drastis. ''Tidak saya pungkiri, berkat dorongan semangat dari TNI Kodim Blora, semangat gotong royong warga kami meningkat,'' jelas Kades Juwartik.
Dijelaskan, di pekerjaan jalan misalnya, dimana merupakan sasaran fisik utama TMMD Blora, di setiap harinya, dari ploting warga 10 orang, yang datang dua kali lipat. Mereka bahu meambahu dengan anggota TNI mengeraskan jalan yang memang sudah lama didambakan oleh warga.
'' Apa yang terjadi di desa kami akhir-akhir ini sebagai bukti bahwa MMD Reg dari Kodim Blora bisa mendorong semangat gotong royong warga. Semua itu tidak terlepas dari kepiawaian para Babinsa di lapangan yang tidak main perintah melainkan juga mau turun ke lapangan memberi contoh kepada warga,'' tambah Kades Juwartik.
Dijelaskan, di pekerjaan jalan misalnya, dimana merupakan sasaran fisik utama TMMD Blora, di setiap harinya, dari ploting warga 10 orang, yang datang dua kali lipat. Mereka bahu meambahu dengan anggota TNI mengeraskan jalan yang memang sudah lama didambakan oleh warga.
'' Apa yang terjadi di desa kami akhir-akhir ini sebagai bukti bahwa MMD Reg dari Kodim Blora bisa mendorong semangat gotong royong warga. Semua itu tidak terlepas dari kepiawaian para Babinsa di lapangan yang tidak main perintah melainkan juga mau turun ke lapangan memberi contoh kepada warga,'' tambah Kades Juwartik.