Kodim 0718/Pati Bersama Pemda Peringati Hari Juang Kartika Serta HUT Korpri Ke-47

Sabtu, 24 November 2018
PATI, RIAUPUBLIK.COM-- Jumat  23 Nopember 2018  Kodim 0718/Pati bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Pati melaksanakan apel  kegiatan KERJA  BAKTI dalam rangka HARI JUANG KARTIKA  dan HUT KORPRI KE-47  TAHUN 2018. bertempat di Lapangan bola Dukuh Krobok Rt. 02 Rw. 02 Desa Gadingrejo Kecamatan Juwana Kabupaten Pati.

Bupati Pati H. HARIYANTO, SH. MM. MSi dalam sambutannya  menyampaikan sebentar lagi akan memasuki musim penghujan yg kerap kali menimbulkan bencana seperti banjir, longsor dan angin puting belitung,  sebagai langkah awal penanggulangan bencana adalah pencegahan pada masa pra bencana untuk strategi penanganan bencana yang menyeluruh dan melibatkan stakeholder di kabupaten pati.

Bupati Pati mengharapan dengan di selenggarakan apel siaga dan kerja bhakti korpri ini,kita menjadi lebih siap menghadapi bencana ,baik secara SDM ,maupun peralatan kebencanaan .sehingga bila terjadi bencana kita sudah siap menangani secara baik baik dan proporsional dg melibatkan berbagai komponen masyarakt,TNI,POLRI ,jajaran OPD dan dunia usaha, saya juga memberi apresiasi dan berterimakasih kepada semua organisasi relawan atas partisipasi nya dalam.membantu penanganan bencana khususnya dalam meminimalisir dampak bencana seperti kerugian harta benda ,dan berdampak psikis kepada masyarakat dengan meningkatkan kejadian bencana yang kita rasakan baik frekuensi ,intensitas ,maupun dampaknya ,maka diperlukan penanganan yang lebih cepat terkoordinasi ,terencana dan terpadu .

Menambahkan Bupati mengatakan kabupaten pati merupakan satu dari 35 kabupaten / kota diprovinsi jawa tengah yang rawan bencana baik disebabkan faktor alam maupun non alam, peran serta  media juga sangat berharga dan berperan dalam kegiatan kampanye membangun kepedulian masyarakat ,tantangan kita bagimana kita membawa media sebagai mitra kerja pemkab yang mencerdaskan publik dalam ranah kebencanaan.

Lebih  lanjut mengatakan Berdasarkan pengalaman banjir ditahun tahun sebelumya ,pemkab sempat kewalahan dalam.mensikapi beragam berita seputar banjir,disinilah peran media massa dan jurnalisme sehat di.butuhkan ,sehingga masyarakat pati punya rujukan informasi yang tepat , lewat momentum kerja bhakti dalam rangka Hari Juang Kartika dan HUT korpri ,saya pun mengajak segenap aparatur sipil negara ( ASN) kabupaten pati untuk guyub rukun gotong royong bersama masyrakat untuk kerja bhakti bersama melakukan upaya pencegahan bencana yang mungkin saja terjadi di sekitar kita,”tegas Bupati.(pendim Pati)

Related

TNI/Polri 1619039884950058738

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item