Istirahat Sejenak Saat Gotong Royong Di TMMD Rembang

Selasa, 16 Oktober 2018
Rembang, Riaupublik.Com- Pengerjaan jalan dari dan menuju Dusun Ngotoko  Desa Pasedan Kecamatan Bulu sudah mulai dikerjakan dalam kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-103 Kodim 0720/Rembang. TNI selalu bersama rakyat dalam suka maupun duka. Kemanunggalan TNI dan Rakyat merupakan pondasi  yang kokoh dalam mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Setelah bahu-membahu  bekerja mengecor jalan dibawah terik matahari, terlihat beberapa warga dan anggota satgas TMMD meluangkan waktu istirahat sejenak melepas lelah, “saya senang dan bangga bisa membantu Bapak-Bapak TNI membangun jalan desa ini.” Ungkap Ngajiono (48) warga Dusun Ngotoko. Selasa (16/10).

Selain membangun jalan, TMMD juga membangun Poskamling, Rehap belasan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik warga Desa Pasedan. Dengan adanya TMMD dilokasi ini diharapkan dapat membawa perubahan yang positif diwilayah ini serta terwujudnya Kemanunggalan TNI dan Rakyat.(0720)

Related

TNI/Polri 8512165990189486873

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item