Bedah Rumah Mbah Waluyo Bersama Team Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD)

SALATIGA, RIAUPUBLIK.COM - Mbah Waluyo (58)tahun akhirnya bersyukur mendapatkan program bedah rumah TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-102  yang diselenggarakan oleh Kodim 0714/Salatiga selama Pra-TMMD di dusun Karangdawung desa Bonomerto kecamatan Suruh kabupaten Semarang.

Danramil 08/Suruh Kapten Inf Tarimo yang bertindak sebagai penanggung jawab bedah rumah tidak layak huni (RTLH) milik mbah Waluyo mengatakan tahap perehapan rumah mulai dari pemasangan dinding dan saat ini mulai dikerjakan hingga nanti pemasangan atap agar sesuai target waktu yang di tentukan  sampai pada saat finishing nanti, jelasnya.

Saat ini persentase bedah rumah di sasaran pertama ini sudah mencapai 20 persen sisanya yang 80 persen dalam tahap pengerjaan, mbah Waluyo dan keluarganya sangat terharu dan berterimakasih kepada satgas TMMD yang sudah banyak membantu tenaga dan pikiran sehingga kami mempunyai rumah yang layak, sehat sehingga  kami bisa menempati dalam kondisi nyaman dan tidak was was kalo roboh, karena rumah kami sudah rapuh"ujar Mbah waluyo kepada Sertu Toni dari satgas TMMD.***

Related

TNI/Polri 2787190600157473965

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item