Santuni 512 Anak Yatim Manajemen Bank Riau KepriGelar Buka Bersama KeluargaBesar di Wilayah Kepri



BATAM, RIAUPUBLIK.Com-- KepalaKejaksaan Tinggi Kepulauan Riau DR. Asri Agung Putra, SH, MH menyerahkanlangsungsantunankepada salah satuanakyatim yang disaksikan olehDirut Bank Riau Kepri DR. Irvandi Gustari, Komut HR. MambangMitbesertaKomisarisTaufiqurrahman dan KomisarisRivaiRachmansertaWako Batam yang diwakili oleh Kepala BPKAD Kota Batam Abdul Malik,DirekturOperasional BRK Denny M Akbar, Kamis (31/5/18) di BallroomD Restoran Golden PrawnBatam


Setelah melaksanakanbukapuasabersamadenganseluruhkaryawan dan karyawati Bank Riau Kepri di Pekanbarupada Senin 28 Mei 2018 yang lalu kali inimanajemen Bank Riau Keprikembalimenggelar acara serupadenganseluruhkaryawan dan karyawatiwilayahKepridi Batam, Kamis (31/05/18) di ballroom D Restoran Golden PrawnBatam. Dalamkesempatantersebut Bank Riau Keprikembalimenyantunisebanyak 513anakyatimdari 11 pantiasuhan yang ada di Kota Batam. Pada acara bukabersama Bank Riau Kepri di Pekanbaru,bank berlogotigalayarterkembanginitelahmenyantunianakyatimsebanyak 1379 orang dan 41 kaumdhuafa yang terdiridaripetugaskebersihan, petugastaman, teknisi dan security Mesjid Agung Annur di Pekanbaru.
Acara yang dikemasdenganpenuhkekeluargaaniniberlangsungsamaseperti di Pekanbaru, diawalidenganpembacaan Al Qur’an oleh qoriAvizaq dan saritilawahMahruliadi yang dilanjutkandengansambutan oleh Dirut Bank Riau Kepri DR. Irvandi Gustari. Tampakhadir pada agenda tahunan yang dilaksanakan Bank kebanggaanmasyarakat Riau dan Kepri kali iniKepalaKejaksaan Tinggi Kepulauan Riau DR. Asri Agung Putra, SH, MH dan WalikotaBatam yang diwakili oleh Kepala BPKAD Kota Batam Abdul Malik.


SelainituturuthadirDirut Bank Riau Kepri DR. Irvandi Gustari, DirekturOperasional Denny M Akbar, Komut Bank Riau Kepri HR. MambangMit, KomisarisTaufiqurrahman,KomisarisRivaiRachman,PindivUmum Andi Mulya, PindivProjasWahyudiGustiawan, Pindiv Syariah Syahrul, PindivMSDM Yuharman, Pemimpin Desk CorsecWinovri dan Pemimpin Bank Riau KepriCabangBatam Burhan besertaPemimpinCabangPembantudibawahnya.
Dalamsambutannya Irvandi mengatakanbahwapemberiansantunantersebutmerupakanwujuddari rasa syukurkepada Allah SWThalinidibuktikandenganbanyakditerimanyaberbagaiprestasi dan penghargaan level nasional oleh Bank Riau Kepritigatahunbelakanganini.Irvandi menjelaskanuntuktahun 2018 ini Bank Riau Kepritelahmenerima 12 penghargaan level nasionalantara lain, Bank Riau Kepribarusajamenerima 4 penghargaansekaligus pada ajang Top BUMD 2018, the Best Bank BPD kategori Bank BPD se Indonesia pada ajang Indonesia Human Capital Award ( IHCA) ke 4 2018 yang diserahkanlangsung oleh Menteri Tenaga H. Hanif Dhakiri, kemudian pada bulanjuni yang akandatang bank kebanggaanmasyarakat Riau dan Kepriiniakanmenerimapenghargaantertinggiperingkat 1 Nasional Service Excellence Bank Pembangunan Daerah (BPD) Seluruh Indonesia untuktahun 2018 darimajalahinfobank.

Setelah menyantap menuberbukapuasabersamahadirin juga memperolehtausiahsingkatdariUztadH. Erizal, MH yang juga KepalaKanwilKemenag Kota Batam.

Selamabulan Ramadhan ini, manajemen Bank Riau Keprimenyelenggarakan program Girah Ramadhan, denganthema “IndahnyaBerbagi di Bulan Ramadhan Bersama Bank Riau Kepri”. Program inidiantaranyaadalahmembagikantakjildidepansetiapkantorCabang/Capem Bank Riau Keprimenjelangwaktuberbuka, dan membagikanmakananberbuka pada sejumlah masjid disekitarkantor-kantorjaringan BRK, dan termasukmemberikansantunankepadaanakyatimpiatu yang berada di sekitarkantor-kantorjaringan BRK. Juga di Bandara Sultan Syarif Kasim II, dilakukan program Takjiluntuk para penumpangpesawat yang barumendaratmaupun yang akanberangkatdiwaktumenjelang jam berbuka.






Related

Riau 2090784255103398224

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item