Hari ke-6 Ops Zebra Siak 2017 di Polres Rohil, 605 Pelanggar Ditilang

Rabu, 08 November 2017 | 13:32:53 WIB
Puluhan sepeda motor terjaring razia

RIAUPUBLIK.COM, UJUNGTANJUNG-- Enam hari, terhitung 1-6 November melakukan giat Ops Zebra Siak 2017, Sat Lantas Polres Rohil sudah menindak 627 Pelanggaran lalu lintas di wilayah hukumnya.

Di antaranya sebanyak 605 pelanggar ditilang dan 22 pelanggar dengan teguran, dengan barang bukti sebanyak 182 lembar STNK, 338 lembar SIM dan 85 kendaraan. Terdiri dari kendaraan roda dua 75 unit, roda empat 6 unit dan roda enam sebanyak 4 unit.

Kapolres Rohil AKBP Sigit Adiwuryanto SIK MH, melalui Kasat Lantas Polres Rohil, AKP Agustinus Chandra Piyetama SIK kepada wartawan Selasa (7/11/2017) kemaren menjelaskan, pada pelaksanaan giat Ops Zebra Siak-2017 yang digelar selama 14 hari ini, pihaknya tidak hanya melakukan tilang tetapi juga berupa teguran.

"Selain penindakan terhadap pelanggar berupa tilang, juga dilakukan tindakan berupa teguran terhadap pelaku pelanggar,“ ungkap Kasat.

Agustinus menghimbau agar para pengguna jalan, baik sepeda motor maupun mobil agar melengkapi semua kelengkapan kendaraan, baik STNK Maupun SIM serta bagi roda dua menggunakan helm.

"Patuhi semua rambu rambu lalu lintas, tidak ugal-ugalan, hati-hati dan waspada di jalan raya," imbuh Kasat.(jum/zm)

Related

Rohil 7216701254446852454

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item