Bupati Suyatno Hadiri Pelantikan IMI Rokan Hilir Pemkab Rohil Bebaskan 20 Hektar Lahan untuk Sirkuit Balap Motor

                 Senin, 18 April 2016 | 02:30                                                     Dilihat: 1023 Kali
IMI Rohil berfoto bersama Bupati Suyatno,sambil membentangkan sepanduk mendukung pemberantasan Narkoba
RIAUPUBLIK.COM, ROHIL-- Ketua Ikatan Motor Indonesia (IMI), Provinsi Riau, Agung Nugroho SE secara resmi melantik Arie Sumarna SE sebagai Koordinator Wilayah Ikatan Motor Indonesia (Korwil IMI) Rokan Hilir masa bakti 2016-2019, Jum'at (15/4/16) malam, di gedung serbaguna Bagansiapiapi. Pelantikan tersebut juga dihadiri Bupati Suyatno, Sekdakab Rohil Drs Surya Arfan MSi, Kepala Dinas/Badan dilingkup Kabupaten Rohil, Anggota DPRD, Tokoh masyarakat dan organisasi pemuda.

Bupati Suyatno dalam Sambutannya, menantang Korwil IMI Rohil untuk langkah awal mengumpulkan semua group motor, mulai dari group motor tahun 70-an hingga sekarang untuk bisa memberikan contoh kepada masyarakat tentang pentingnya memakai Helem, "Sadarkan masyarakat akan pentingnya helm," tantang Suyatno.

Disamping itu, Pemkab Rohil menurutnya bersama DPRD pada tahun anggaran 2017 ini akan membebaskan lahan sekira 20 ha di Kepenghuluan Lenggadai Hulu, Kecamatan Rimba Melintang untuk sirkuit balap motor, "Supaya anak anak yang suka balap balapan bisa dibina untuk jadi pembalap Nasional, bahkan go international," kata Bupati.

Sementara itu Ketua KONI Rohil, Asrul M Noor yang juga mantan Sekdakab Rohil juga menantang Korwil IMI untuk meningkatkan prestasi dibidang otomotif, karena saat ini cabang olahraga unggulan Rohil baru, basket dan catur,untuk itu kedepan kita harapkan IMI bisa mencari bakat-bakat yang handal untuk pembalap Rohil yang akan datang. (adv/Tris)

Related

Rohil 1548709924315600922

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item