Korban Awan Panas Gunung Sinabung Bertambah Menjadi 7 Orang
https://www.riaupublik.com/2016/05/korban-awan-panas-gunung-sinabung.html
Salah Satu Korban Awan Panas Gunung Sinabung, Contoh Yang Di Perlihatkan Oleh Pengusa Alam |
"Saat Ini Koraban yang meninggal sudah tujuh orang, dari tujuh orang penambahan tadi baru meninggal bernama Ibrahim Simbiring."Sebut Dandim 0205/TK Letkol Inf Agustatius Sitepu 22/05.
sedangkan 2 orang yang masih terluka Agustatius mengungkapkan, ada korban yang masih luka yang sekarang masih di rumah sakit adam malik medan dua orang yang terluka akibat awan panas sinabung bernama, Cahaya Sembiring Dan Cahaya Br Tarigan.
sedangkan tim SAR gabungan Sudah terjun langsung dan menyisir tempat titik luapan awan panas, dan mengevakuasi agar tidak terjadi korban berikutnya, dan titik awan panas di kecamtan simpang empat karo.
"Kita sudah mengevakuasi titik luapan awan panas sinabung, dan menghimbau kepada warga agar segera meninggalkan lokasi luapan awan panas sinabung, selain itu kita yelah buat portal dan posko pengaduan orang hilang atas kejadian merengut nya tujuh orang akibat awan panas sinabung." Ungkap Dandim 0205/TK Letkol Inf Agustatius Sitepu.
Agustatius Membeberkan Korban awan panas gunung sinabung yang telah menelan korban jiwa
MENINGGAL DUNIA
1- Karman Milala
2- Irwansah Sembiring
3- Nantin Br Setepuh
4- Leo Parangin- Angin
5- Ngulik Ginting
6- Ersada Ginting
7- Ibrahim Sembiring
KORBAN LUKA
1- Cahaya Sembiring
2- Cahaya Br Tarigan
Nah...inilah korban awan panas gunung sinabung.
Reporter/ Dar
1-